Sebuah tes cepat untuk meperyakin kebenaran jawaban atas hasil perhitungan yang ditemukan.
Casting out nines
Setelah mengaplikasikan operasi aritmetik pada dua operan dan memperoleh hasilnya, anda dapat menggunakan prosedur ini untuk meningkatkan keyakinan anda bahwa hasil yang anda dapat itu benar.
1.Jumlah digit-digit awal operan; setiap 9 (atau himpunan digit-digit yang ditambahkan pada 9) dapat dianggap sebagai 0.
2.Jika hasil penjumlahan memiliki dua atau lebih digit, tambahkan digit tersebut seperti pada langkah 1; ulangi langkah ini hingga hasil penjumlahan menghasilkan hanya satu digit.
3.Lakukan langkah 1 dan 2 dengan operan kedua. Anda sekarang dapat dua-satu digit nomor, satu didapat dari operan pertama dan yang lain didapat dari operan kedua. (satu digit nomor ini juga sebagai pengingat akhir yang anda akan dapatkan jika membaginya dengan operan asli dengan 9; Secara matematis, itu merupakan operan modulo 9)
4.Lakukan operasi yang sebenarnya pada kedua operan tadi, dan kemudian lakukan prosedur penjumlahan digit-digit utnuk hasil operasi.
5.Jumlahkan digit hasi yang anda dapatkan pada perhitungan sebelumnya.
6.Jika hasil dari langkah 4 tidak sama dengan hasil pada langkah 5, makan jawaban sebenarnya adalah salah. Jika keduanya sama, maka hasil jawaban mungkin benar, meskipun tidak dijamin selalu benar.
Contoh:
Misalkan kita hitung 6338 × 79 sama dengan 500702
1.Hitung digit 6338: (6 + 3 = 9, anggap 0) + 3 + 8 = 11
2.Lakukan ulangan jika diperlukan: 1 + 1 = 2
3.Jumlah digit dari 79: 7 + (9 dianggap 0) = 7
4.Lakukan operasi perhitungan biasa pada hasil operan tadi, dan jumlahkan digit: 2 × 7 = 14; 1 + 4 = 5
5.Jumlahkan digit 500702: 5 + 0 + 0 + (7 + 0 + 2 = 9, yang dianggap sebagai 0) = 5
6.5 = 5, Jadi, kemungkinan besar perhitungan kita benar bahwa 6338 × 79 sama dengan 500702.
Anda dapat menggunakan prosedur yang sama dengan beberapa operan, cukup mengulangi langkah 1 dan 2 untuk tiap operan.
-
-
0
komentar
Posting Komentar